Ulasan Alumni

Profile Picture

MOCH CATRA PRABUDIYA

Angkatan: K7-09

Penempatan: Pengolahan Makanan di Hokkaido

Pesan: Untuk para kouhai semangat terus menjalani pendidikan disini. Semoga LPK Kaina terus maju dan berkembang.

Kesan: Saya sangat senang di bina dari Nol di LPK kaina ini, suka duka setiap harinya, sehingga menjadikan saya menjadi pribadi yang disiplin dan siap maju untuk masa depan.

Profile Picture

NOVAL SHANDY ALVYYANSYAH

Angkatan: J8-03

Penempatan: Pengolahan Makanan di Hokkaido

Pesan: Semoga kedepan nya lpk kaina makin banyak mengirimkan siswa didiknya ke jepang.

Kesan: Selama saya sekolah di kaina, para sensei/pengajar selalu membimbing kita sampai bisa, dan di kaina juga hidup saya menjadi lebih disiplin.

Profile Picture

CANDIYANI

Angkatan: K7-07

Penempatan: Pengolahan Makanan di Hokkaido

Pesan: Semoga KAINA makin berkembang dan mampu membantu orang-orang yang ingin pergi bekerja ke jepang

Kesan: LPK KAINA sangat membatu saya untuk bekerja di jepang

Profile Picture

ARI FEBRIANTO

Angkatan: -

Penempatan: Budidaya Hasil Laut di Oita

Pesan: Belajarnya online kadang masih suka bingung.,. Mohon bimbingannya lagi 🙏🙏

Kesan: Sangat menyenangkan 💕😍

Profile Picture

SEPI FEBRIANI

Angkatan: J8-01

Penempatan: Kaigo di Hiroshima

Pesan: Semua Sensei dan Staff telah bekerja keras, tidak ada aduan atau apapun. Terima kasih❤️

Kesan: Selama berproses di Kaina, banyak hal yang telah dipelajari. Banyak juga bertemu teman-teman seperjuangan yang baik, kami saling berbagi suka dan duka. Terima kasih atas pengalaman berharganya❤️

Profile Picture

SUBRATA JAYA MAULANA

Angkatan: K8-07

Penempatan: Aquaculture (Budidaya Kerang) di Hiroshima

Pesan: pesan untuk LPK Kaina Indonesia Semoga kedepannya lebih sukses lagi

Kesan: saya bersyukur masuk di LPK Kaina karena para sensei nya sangat baik dan ramahh dalam hal mengajar tidak luput dengan pendidikan belajar ataupun pendidikan fisik dalam pembentukan suatu mental

Profile Picture

EGY PRAMONO

Angkatan: K7-09

Penempatan: Pekerjaan Penyelesaian Interior di Shizuoka

Pesan: terus berkembang untuk masa depan bangsa

Kesan: saya senang bisa belajar bahasa jepang di sini semoga sehat” selalu misan

Profile Picture

TAUFIK HIDAYAT

Angkatan: K8-06

Penempatan: Konstruksi Bekisting di Aichi

Pesan: Metode Belajar yang Sangat Bagus, terus Berkembang demi Masa Depan yang Cerah

Kesan: Sangat Bangga bisa menjadi Salah satu Bagian dari Kaina, Saya Belajar Banyak Hal dari mulai Bahasa, kedisiplinan dll, dan Juga Saya bertemu banyak teman yang Baik" Juga Sensei" yang Baik juga